Layanan psikologi sebagai bagian dari fasilitas ekstra yang kami berikan untuk memainkan ritme Gerakan mental peserta didik agar arahan dan bimbingan guru bisa diterima dengan baik. Peserta didikk memerlukan penanganan khusus karena adanya gangguan perkembangan dan kelainan yang dialami anak, atau memiliki keterbatasan dan keterlambatan di salah satu atau beberapa kemampuan baik bersifat fisik maupun psikologis.